pada minggu ini, setiap kelompok yaitu 2 kelompok, bercerita tentang pengalaman observasi ke sekolah dan menunjukkan bahan-bahan yang telah didapatkan dan setiap tim diskusi mengkaji materi yang telah didapatkan terkait dengan teori.
hal yang di diskusikan yaitu terkait dengan, mata pelajaran yang diambil untuk di buatkan media pembelajaran, kesan terhadap sekolah yang telah dikunjungi, alasan terhadap pemilihan materi, media yang telah di gunakan oleh sekolah tersebut dalam mata pelajaran yang diambil, persiapan dalam pembuatan media pembelajaran bahasa inggris bagi siswa.
setelah kami berbagi tentang kegiatan observasi ke sekolah yang telah kelompok kami, yaitu kelompok 15, kemudian kami membaca tentang materi instructional design-media, strategies, &methods, dengan alamat (http://plato.stanford.edu/entries/feminism-approaches/), kemudian kami membuat analisis. kami memilih media classroom untuk kegiatan pembelajaran di kelas bagi siswa SMP Muhammadiyah Jetis. dalam media ini yaitu terdapatnya, video, lecture, simulation, and discussion. kami memilih video sebagai media pembelajaran yang kami gunakan, yaitu kami mencontohkan tentang how to make a cup of coffee, jadi di sini dalam pembelajaran bukan hanya terpusat pada guru, guru hanya sebagai fasilitator saja di dalam kelas, bukan sebagai teacher centered.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar